Buku ini disusun sebagai pegangan bagi pembaca agar mempermudah memahami dan menguasai materi tentang dasar Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) sehingga standar kompetensi yang ingin di capai dapat dikuasai dengan baik. Dalam buku ini diketengahkan mengenai konsep dasar K3, kesehatan kerja, penyakit akibat kerja, pelayanan kesehatan kerja, kesehatan lingkungan kerja, bahaya di tempat kerja, ke…
Buku ini dilengkapi dengan hukum kesehatan yang terkait dalam kebidanan. Di dalam praktik profesi kebidanan tidak terlepas dari aspek legal dalam pelayanan kebidanan, sehingga pemahaman mengenai Standar Profesi Bidan dan Hukum Kesehatan dalam kebidanan menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari profesi bidan.
Ilmu Kesehatan Masyarakat dalam kebidanan yang disusun dalam buku ini, tidak hanya untuk kepentingan mempelajarinya selama berada di dalam bangku perkuliahan, akan tetapi sangat berguna untuk buku pegangan selama bidan berkecimpung dalam bidangnya di tengah-tengah masyarakat, kapan dan dimanapun berada.